Judul Buku | Antara Ibuku & Ibuku |
---|---|
Penulis | Desni |
Penerbit | Pustaka Al Kautsar |
Harga | Rp 38.000,00 |
SUMMARY
Alhamdulillah, buku ini mendapatkan penghargaan Islamic Book Fair Award 2012 kategori buku Fiksi Dewasa pada event pameran buku Islamic Book Fair 9 - 18 Maret 2012.
Sepanjang hidupku, aku melihat kenyataan bahwa banyak laki-laki memiliki istri lebih dari satu. Bahkan aku mulai beranggapan bahwa poligami memang telah menjadi adat budaya Minangkabau. Dua wanita yang berada disamping Ayah adalah perempuan-perempuan yang sepertinya harus tunduk pada system poligami yang berkembang sebagai budaya yang lumrah.. Kurasa mereka bahkan telah menjadikannya sebagai takdir hidup mereka sebagai perempuan.
Namun menurutku, keadilan dan keharmonisan yang ada dalam keluarga kami tercipta bukan karena ayah yang benar-benar berlaku adil tetapi keadilan itu ada karena keikhlasan kedua perempuan yang menjadi istri ayah . Ayah hanya menikmati kepoligamiannya tanpa beban apa-apa, bahkan ketika akhirnya Ayah menikah lagi untuk yang ketiga kalinya . Aku merasa bahwa itu terjadi juga karena peran besar ketiga wanita si didi Ayah Wanitalah kuncinya.
Novel ini menuturkan dengan sederhana namun lugas tentang pergulatanyang muncul dalam keluarga yang memiliki dua Ibu , keluarga poligami. Tentang pencarian sebuah Makna ikhlas . Membuat setiap kita lebih bijak memandang arti sebuah pernikahan.
|
Antara Ibuku & Ibuku
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment